Kamis, 31 Maret 2016

201 TUHAN, KUPILIH FIRMAN-MU

3/4
C
201  TUHAN, KUPILIH FIRMAN-MU

1/4
Tuhan,kupilih firman-Mu
Menuntun hidupku
Di mana hati, pikiran
Senang dan bahagia

2/4
Kurenung kisah kasih-Mu
Dan turut hukum-Mu
Janji-Mu kupegang teguh
Segarkan jiwaku

3/4
Dalam surga limpah berkat
Hidup pun bersemi
Sana hidup tiada tamat
Mulia dan suci

4/4
Sukacita yang terindah
Ganti dukacita
Harapan mulia tercipta
Di surga yang baka

Tidak ada komentar:

Posting Komentar